Prediksi Real Madrid vs Juventus 24 Oktober 2013 - Prediksi Skor Madrid vs Juventus Liga Champions. Prediksi Pertandingan Real Madrid vs Juventus. Peraih scudetto Italia, Juventus, datang ke kandang Real Madrid di Santiago Bernabeu dengan mengincar kemenangan pada matchday ketiga fase grup Liga Champions, Rabu (23/10/2013) malam waktu setempat atau Kamis (24/10/2013) dini hari WIB. Pada dua pertandingan sebelumnya, Nyonya Tua hanya sanggup meraih dua poin dari hasil imbang 1-1 kontra FC Copenhagen dan 2-2 lawan Galatasaray. Tiga poin wajib dibawa pulang dari Bernabeu jika ingin terus menjaga peluang lolos dari Grup B.
Kedatangan pasukan Antonio Conte ke markas Madrid masih dibayangi kekalahan 2-4 dari Fiorentina akhir pekan lalu. Unggul 2-0 hingga menit ke-70, Juve justru terkapar setelah Giuseppe Rossi mencetak hat-trick pada seperempat akhir babak kedua. Conte pun tak pelak meminta timnya segera bangkit jelang laga Madrid, terutama jika menilik kualitas sang lawan.
"Hal tak terduga terjadi di Firenze, tetapi itu biasa dalam sepak bola. Pertandingan melawan Madrid memberi kami kesenangan dan motivasi karena kami melawan salah satu klub yang paling banyak memiliki bintang," kata Conte. "Pertandingan nanti akan sulit, tetapi kami akan mengerahkan kemampuan kami. Kami harus rela menderita karena melawan Madrid membutuhkan perhatian ekstra. Kami hormat, tetapi tak takut dengan mereka," lanjutnya.
Masalah lain bagi I Bianconeri ialah "wabah" cedera di skuad mereka. Juve dipastikan takkan tampil dengan Stephan Lichtsteiner dan Simone Pepe karena cedera. Mirko Vucinic dan Fabio Quagliarella pun kemungkinan besar ikut absen, sementara kondisi Arturo Vidal masih tanda tanya. Bayang-bayang kekalahan dari Fiorentina serta tumbangnya sejumlah pilar ini menjadi PR besar bagi Conte jelang laga nanti.
Prediksi Real Madrid vs Juventus Di sisi lain, Madrid masih nyaman menguasai klasemen sementara Grup B dengan poin sempurna 6 dari dua laga. Pada dua laga sebelumnya, Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan membantai Galatasaray 6-1 dan membenamkan FC Copenhagen 4-0. Namun, pencapaian ini tak bisa dijadikan indikasi bahwa El Real menghadapi Juventus dengan "ongkang-ongkang kaki". Seperti yang diutarakan Ronaldo, kemenangan atas Juve akan semakin membuka peluang Madrid lolos ke babak 16 Besar.
Head to Head Real Madrid vs Juventus:
01 Agu 2009 Juventus 2 - Real Madrid 1 PP
06 Nov 2008 Real Madrid 0 - Juventus 2 UCL
22 Okt 2008 Juventus 2 - Real Madrid 1 UCL
Lima Pertandingan terakhir Real Madrid:
19 Okt 2013 Real Madrid 2 - Málaga 0 LL
6 Okt 2013 Levante UD 2 - Real Madrid 3 LL
3 Okt 2013 Real Madrid 4 - Copenhagen 0 UCL
29 Sep 2013 Real Madrid 0 - Atlético Madrid 1 LL
26 Sep 2013 Elche 1 - Real Madrid 2 LL
Lima Pertandingan terakhir Juventus:
20 Okt 2013 Fiorentina 4 - Juventus 2 SA
7 Okt 2013 Juventus 3 - AC Milan 2 SA
3 Okt 2013 Juventus 2 - Galatasaray 2 UCL
29 Sep 2013 Torino 0 - Juventus 1 SA
26 Sep 2013 Chievo 1 - Juventus 2 SA
Perkiraan susunan pemain Real Madrid vs Juventus:
Real Madird : Diego Lopez Rodríguez, Kepler Laveran Lima Ferreira, Sergio Ramos, Marcelo, Daniel Carvajal, Sami Khedira, Mesut Özil, Luka Modric, Isco, C. Ronaldo, Karim Benzema.
Juventus : Buffon, Barzagli, Bonucci, Chiellini, Lichtsteiner, Vidal, Pirlo, Pogba, Asamoah, Tevez, Vucinic.
Prediksi Real Madrid vs Juventus adalah Madrid 2-1 Juventus. Pertandingan Real Madrid vs Juventus disiarkan langsung pada tanggal 24 Oktober 2013 Jam 1:45 AM WIB di Estadio Santiago Bernabéu — Madrid.
DAPATKAN BONUS MENARIK DI SETIAP DEPOSIT DI BISABET.COM. AYO GABUNG BERSAMA BISABET.COM UNTUK MENANG DI PERTANDINGAN REAL MADRID VS JUVENTUS KLIK GAMBAR DIBAWAH UNTUK DAFTAR DAN DAPATKAN JUTAAN RUPIAH.